Label

Rabu, 24 November 2010

Contoh Soal Kelas X UAS GANJIL 2010





1. Izin yang diberikan oleh pemegang hak cipta kepada pihak lain untuk menggunakan nama atau memperbanyak ciptaanya disebut …
2. Fakta, teks, gambar, video, suara yang bisa menjadi informasi disebut …

3. Data yang diproses sebagai bahan dalam proses pengambilan keputusan sering disebut…
a Database d. Data
b. Informasi e. Berita
c. Metadata

7. Program dibawah ini yang sangat cocok untuk menampung database adalah …

8. Mematikan komputer dengan cara mencabut kabel secara langsung adalah cara yang salah, dikarenakan

9. Fasilitas yang digunakan sebagai penanda paragraph yang akan diedit atau direvisi dikemudian hari sering disebut …

10. Untuk memperkecil tampilan layar maka kita pilih …
a. Zoom in d. Ctrl + Scroll Up
b. Ctrl + tanda plus (+) e. Ctrl + tanda min (-)
c. Ctrl + Enter

11. FIle gambar bisa disimpan dalam format ...
a. PDF, BMP, Doc d. PDF saja
b. GIF, JPEG, PDF e. ppt, Doc, Mdb
c. Mdb, Xls, BMP

12. Untuk memasukkan rumus matematika pada MS. Word 2007, fasilitas yang kita pilih adalah ...
a. Smart Art d. Auto Correct
b. Equation Editor e. Zoom In / Out
c. Word Count

13. Istilah menekan tombol kiri mouse dua kali sering disebut ...
a. Click d. Drag
b. Double click e. Point
c. Right click

14. Sistem operasi windows bisa dikendalikan dari Control Panel untuk memberi kata sandi (password)
maka bagian yang kita pilih adalah …
a. Appearance and Themes d. Security Center
b. User Accounts e. Date, time, language
c. Performance and Maintenance

15. Berikut ini adalah contoh system operasi adalah …
a. Windows, DOS, Visual Basic d. Linux, Novell, Macintosh
b. Windows, Macintosh, Windows Explorer e. DOS, Linux, Visual Foxpro
c. Windows, DOS, COBOL, Dbase


16. Page LayoutPage setupMargin. Langkah tersebut merupakan perintah untuk …
a. Mengatur batas pengetikan d. Mencetak file
b. Menentukan jumlah halaman e. Menambah gambar
c. Membuat watermark

2. Isian
Isilah titik-titik di bawah ini dengan tepat dan jelas !

19. Fasilitas yang digunakan sebagai penghubung antar file, program aplikasi maupun internet sering disebut …
20. Program aplikasi seperti Ms. Word 2003, dibawah system operasi Linux, program aplikasi yang dimaksud adalah …

3. Essay
Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan tepat dan jelas!


36. . Sebutkan bagian-bagiannya dari Control Panel, berikut fungsinya !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

FOTO OUTING CLASS SMP EFATA SERPONG

Kegiatan ini dilaksanakan pada bulan Oktober 2013, diikuti seluruh siswa kelas 7-9 ...